tekanan udara di puncak gunung pangrang sebesar 46cmhg. berapakah ketinggiannya?
tolong dibantu KA, dengan cara dan penjelasannya juga biar saya ngerti
tolong dibantu KA, dengan cara dan penjelasannya juga biar saya ngerti
Jawaban:
Diketahui :
tekanan udara di puncak gunung pangrang sebesar 46cmhg
Ditanya :
berapakah ketinggiannya?
Jawab :
Rumus Mencari ketinggian pada Tekanan Udara
- h = (P - Ph)(100m)
Keterangan :
1 atm = 76cmHg
Jika semuanya sudah diketahui, maka kita masukkan rumus tersebut :
- h = (P - Ph)(100m)
- h = (76cmHg - 46cmHg)(100m)
- h = 30 x 100
- h = 3000m
Kesimpulan yang didapat adalah
Jadi, ketinggian tersebut adalah 3000meter
Terimakasih..
Tekanan udara
Diketahui:
- Po = tekanan udara permukaan laut = 76 cmHg
- Ph = tekanan udara pada ketinggian = 46 cmHg
Ditanya:
- h = ketinggian dari permukaan laut ?
Jawaban
h = (Po - Ph) × 100
h = (76 - 46) × 100
h = 30 × 100
h = 3.000 m ✔
[answer.2.content]